Kamis, 20 Januari 2011

PENGOLAH ANGKA

BAGIAN 1

PENGENALAN MS EXCEL

Oleh : Drs. Rd. Kurniawan, M.PFis.

1.1 Ms Excel 2003

Microsoft Excel 2003 merupakan sebuah Program aplikasi yang digunakan untuk pengolahan angka. Pengolahan angka seperti :

- Absen Siswa

- Daftar Gaji karyawan

- Stock Barang

- Dll

1.2 Membuka Ms Excel 2003

Untuk Membuka Program Aplikasi Ms Excel 2003 dapat dilakukan dengan 2 cara
yaitu :

Cara Pertama :

- Klik start

- Program

- Microsoft Office

- Microsoft Excel 2003

 

clip_image002

Setelah di klik Microsoft Excel 2003, maka akan tampil lembar kerja Microsoft Excel 2003, seperti berikut:

clip_image004

Doble klik shortcut Microsoft Office Excel, seperrti gambar dibawah ini:

image

1.3 Workspace.

Daerah pengetikan yang digunakan di Microsoft Excel 2003 disebut Workspace. Yang terdiri dari Baris dan Kolom. Jumlah baris ( Rows ), pada Microsoft Excel sebanyak 65536 baris, dan jumlah kolom 256 Dari A s/d IV

clip_image011

1.4 Gridlines

Pada Workspace garis pemisah antar baris dan komlom disebut Gridlines. Untuk menghilangkan / memunculkan pada layar anda dapat mengikuti langkah berikut :

Ø Click Tools

Ø Click Option


BAGIAN II

Menu Dan Ikon

Menu dan ikon pada Microsoft Excel 2003 diantaranya yaitu :

- Menu Bar

- Standar Menu

- Formating Menu

- Drawing Menu

image
image

HASIL UJIAN NASIONAL MTsN CICAHEUM TAHUN PELAJARAN 2014/2015

Syukur Alhamdulillah siswa siswi MTsN 2 Kota Bandung pada Ujian Nasional tahun pelajaran 2014/2015 berhasil lulus 100 %. Sebagai bahan info...